March 14, 2015

Install DNS Server (Bind9) di Debian 7 Wheezy

DNS atau Domain Name System, adalah sebuah server yang berfungsi menangani translasi penamaan host-host kedalam IP Address, begitu juga sebaliknya dalam menangani translasi dari IP Address ke Hostname/Domain. Dalam dunia internet, komputer berkomunikasi satu sama lain dengan mengenali IP Address-nya, bukan domainnya. Akan tetapi, manusia jauh lebih sulit dalam mengingat angka-angka dibanding dengan huruf. Contohnya saja, lebih mudah mana mengetikkan alamat ip 118.98.36.20 di browser dibandingkan dengan mengetik domain www.google.com saja? Tentunya lebih mudah mengingat yang www.google.com bukan? Untuk itulah DNS Server dibuat,dimana alamat IP akan diubah menjadi domain, begitu pula sebaliknya. Aplikasi DNS yang paling sering digunakan di debian adalah bind9.
sumber:AJI BLOG

Langkah-Langkah Install DNS Server
  1. Install paket bind9 dengan perintah #apt-get install bind9
  2. Edit file konfigurasi named.conf.local dengan perintah #nano /etc/bind/named.conf.local
  3. copy db.local ke db.smk dan db.127 ke db.192

  4. Konfigurasi pada db.smk dengan #nano /etc/bind/db.smk
  5. Konfigurasi pada db.192 dengan #nano /etc/bind/db.192
  6. Cek dengan #nslookup smkn1purwodadi.net
  7. Jika masih ada error, silahkan cek pada konfigurasi resolv.conf dengan #nano /etc/resolv.conf

  8. Setelah semua beres, silahkan cek di browser anda. Jika sudah benar maka akan terdapat tulisan It Works. Tapi karena sudah saya modifikasi jadi seperti gambar dibawah.
Sekian tutor dari saya, jika ada pertanyaan silahkan ditulis dikomentar atau bisa juga di e-mailkan ke saya. Sekian dan sampai jumpa di posting selanjutnya.

0 komentar:

Post a Comment